Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Boleh Eksis tapi Jangan Merusak Alam

"Pemandangan bagus di awal musim hujan. Mampiro, sini kak...!" begitu isi tweet di akhir perbincangan dengan admin @kangenyogya yang pada akhir November tahun lalu berbaik hati mengirimi foto hamparan bunga amarilis berwarna oranye kemerahan di desa Ngasemayu, Pathuk, Gunungkidul, Yogyakarta.

Selengkapnya...

Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Mari (Biasakan) Saling Menyapa

"Oh, ibu dan ayah selamat pagi, kupergi sekolah sampailah nanti. Selamat belajar, nak penuh semangat, rajinlah selalu tentu kau dapat. Hormati gurumu sayangi teman, itulah tandanya kau murid budiman."

Selengkapnya...

Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Tubuhkan Budi Pekerti & Toleransi

Idenya langsung muncul di kepala saya, setelah turun dari gerbong commuterline. Walaupun desain, simbol, dan teksnya masih jauh dari sempurna.

Selengkapnya...

Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Laut Bukan Tempat Sampah

Sambil mendengarkan ocehan sekelompok mahasiswa tentang serunya mereka ber-snorkeling dan bersenang-senang menghabiskan liburan. Tiba-tiba saja 'pluk'! Ada bekas bungkus makanan ringan mengenai kepala saya dan mendarat di pangkuan.

Selengkapnya...

Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Selamat Hari Raya Idul Fitri

Ucapan ini biasanya ditujukan untuk orang tua, sanak-saudara, kerabat, dan handai taulan, sebagai penyambung silaturahmi dan hubungan baik.

Selengkapnya...

Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Saat Kantuk Mendera, Istirahatlah Sejenak

Menjelang lebaran, banyak orang 'berlomba-lomba' update status di akun-akun media sosial tentang perjalanan mudik mereka. Kalau membacanya, rasanya jadi ikutan mudik. Di antara banyak ciutan, ada satu yang mengagetkan.

Selengkapnya...

Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Negeri {Kita} Sendiri di Kompas TV

Tujuan mengikuti lomba foto #SuarakanAksimu yang diselenggarakan @KompasTV beberapa waktu lalu, sangatlah sederhana. Hanya ingin memenangkan voucher Gramedia. Tapi ternyata keberuntungan saya bukan di situ....

Selengkapnya...

Iklan Moral

Terry Endropoetro's avatar

Jangan Buang Sampah ke Jalan!

Sore hari di hari kerja, kemacetan jadi pemandangan Jakarta menjelang senja. Hal ini bukan hambatan bagi pengguna sepeda, seperti saya. Sepeda tetap bisa meluncur di sela-sela mobil-mobil. Tapi yang harus diwaspadai adalah jendela-jendela mobil yang berhenti, yang kadang kala tiba-tiba dibuka untuk melempar sampah ke jalan.

Selengkapnya...